31/12/2025
Bener nggak sih kacang itu bagus untuk kesuburan?
Ternyata iya, Sahabat Mbrio! Karena kacang kaya nutrisi penting yang bisa membantu meningkatkan kesuburan.
Tapi sebelum mengonsumsinya, pastikan Sahabat Mbrio tahu tipsnya dulu ya!
Mulai sekarang, yuk tambahkan kacang ke menu harian untuk dukung kesuburanmu secara alami ๐ฑโจ
Untuk panduan program hamil yang lebih personal, konsultasikan langsung di Klinik MBRIO ya๐