21/05/2024
Sebagai orang tua, kita tentu menginginkan yang terbaik untuk anak-anak kita. Namun,tanpa disadari, kita melakukan hal-hal yang bisa merusak perkembangan dan kesejahteraan mereka. Toxic parenting adalah pola asuh yang berbahaya dan dapat meninggalkan luka mendalam bagi anak-anak, baik secara emosional maupun psikologis.Jangan sampai menyesal, Bun. Ciptakan lingkungan penuh kasih dan dukungan untuk tumbuh kembang mereka yang optimal