Young&Healthy

Young&Healthy Setiap orang pasti akan bertambah tua, namun terlihat tua merupakan pilihan.

Saat ini banyak wanita, terutama di kota besar, rutin menggunakan krim wajah hasil racikan dokter atau krim wajah yang "...
17/06/2014

Saat ini banyak wanita, terutama di kota besar, rutin menggunakan krim wajah hasil racikan dokter atau krim wajah yang "katanya" racikan dokter atau krim wajah yang dijual bebas dan murah di luar sana. Hal ini sudah menjadi trend.

Banyak alternatif yang rutin dilakukan oleh para wanita untuk mendapatkan kulit "putih" atau "kinclong":
1. Suntik botoks. Menurut sumber terpercaya, botoks berasal dari racun tanaman dan memberikan efek "kencang" pada kulit namun tidak lentur. Sdh banyak bukti kan? Tidak sedikit wanita yang berusaha tampil dengan wajah yang kencang, tapi susah untuk tertawa, bahkan untuk senyum saja sulit sekali.
2. Suntik Vit C; pemutih; tanam benang; krim racikan.

Pernah tahu kandungan di dalam krim racikan?
PEMUTIH:
1. merkuri,
hasil penggunaan krim dgn kandungan merkuri -> wajah terlihat lebih putih, bahkan sangat kontras dgn kulit wajah yang asli.
2. hydroquinon
selain memutihkan, kandungan hydroquinon mengakibatkan warna kulit agak memerah. Mengapa? karena terjadi pengelupasan setiap hari. Akibatnya, sinar ultraviolet dapat langsung masuk ke lapisan kulit yang lebih dalam dan mengaktifkan Vlek. Koq bisa? ya, lapisan kulit baru tidak diberi kesempatan untuk tumbuh karena setiap hari dilapisi dengan krim racikan yang mengandung bahan-bahan yang bersifat mengelupas kulit.
Kedua bahan tersebut berfungsi untuk MENEKAN vlek, bukan menghilangkannya.

Hasil penelitian klinis membuktikan bahwa kadar "pemutih" di dalam tubuh kita akan bertahan hingga minimal 5 tahun. Hiiiiii....ngeriiiiii ya.

ANTI RADANG / ANTI ALERGI
Bahan yang rutin digunakan oleh tenaga medis/dokter dalam mengatasi peradangan adalah STEROID. Dalam kasus-kasus peradagangan, dokter biasanya akan merekomendasikan dosis dalam waktu pendek dan penggunaan yang semakin lama semakin berkurang. Penggunaan steroid dalam jangka waktu panjang akan menyebabkan gangguan pada ginjal

ASAM RETINOID / TRETINOIN / RETINOID ACID
Bahan asam ini bersifat mengeringkan, dan jika mengkonsumsi produk yang mengandung bahan asam ini, maka cukup beresiko bagi semua organ tubuh kita.

PEWARNA
Banyak krim racikan yang dijual memiliki warna tertentu. Yang lazim ditemukan adalah krim dengan warna kuning

MINERAL OIL
Oil yang berpotensi akan menyumbat pori. Untuk membersihkan produk racikan yang mengandung mineral oil, wajib menggunakan ALKOHOL. Efek langsung yang dapat kita rasakan setelah penggunaan produk yang mengandung alkohol adalah: kulit terasa kering -> kulit dehidrasi.

oh iya, ciri khas dalam penyimpanan krim racikan adalah -> wajib disimpan di dalam kulkas. MENGAPA? Karena sifat dari bahan-bahan di dalam racikan yang akan berubah warna, tekstur dan aroma jika tidak disimpan dalam kulkas.

Wajah yang rutin menggunakan krim racikan dengan pemutih, akan terlihat putih, namun jika dilakukan pemeriksaan/analisa wajah, mudah dijumpai vlek di lapisan dalam kulit. Jika penggunaan krim racikan dihentikan, maka reaksi awalnya adalah VLEK akan muncul dalam jumlah banyak. Untuk kasus-kasus tertentu, jumlah vlek yang muncul bahkan jauh melebihi vlek yang ada pada saat sebelum orang tersebut menggunakan krim racikan.

So..mulai sekarang, kita harus lebih peduli dengan kesehatan tubuh kita. Pastikan produk apapun yang akan kita gunakan di bagian tubuh kita harus memiliki uji klinis. Kalau perlu, cari tahu tentang produk tersebut melalui internet atau baca referensi medis tentang produk-produk sejenis.

Apa yang kita gunakan di bagian luar tubuh/kulit kita, akan sangat mempengaruhi fungsi organ di dalam tubuh kita.

SAYANGI TUBUH ANDA

10/06/2014

ANDA MENUA SETIAP DETIK BAHKAN TANPA MENYADARINYA

Serangan konstan radikal bebas terhadap DNA kita adalah sumber dari penuaan. Ketika tubuh menua, sistem pertahanan antioksidan tubuh akan melemah.
* lebih banyak radikal bebas akan merusak DNA kita
* kerusakan yang berulang-ulang akan menghasilkan perbaikan yang tidak mencukupi
* menyebabkan pemendekan rantai DNA
* kematian sel = PENUAAN

Setiap sel diserang +/- 73.000 kali oleh radikal bebas SETIAP HARInya!

DNA yang sehat tidak adakan terpengaruh oleh radikal bebas
DNA yang terserang oleh radikal bebas mengakibatkan rantai DNA menjadi rusak.

2 CARA UNTUK MENGURANGI KERUSAKAN DNA
1. Mengurangi paparan radikal bebas
* berhenti merokok
* gunakan tabir surya dengan SPF 15 atau lebih
* hindari daerah terpolusi

2. Memperkuat sistem pertahanan antioksidan
* meningkatkan konsumsi buah dan sayuran
* suplemen dengan produk antioksidan

(sumber: Total Wellness Guide - Pharmanex).

09/06/2014

Penyebab utama penuaan adalah RADIKAL BEBAS !.

Radikal bebas adalah sebuah molekul aktif yang dapat merusak protein dan DNA.

Sumber radikal bebas bersifat eksternal maupun internal.
EKSTERNAL:
* polusi lingkungan: udara, air, dan tanah
* makanan: bahan tambahan, pestisida, pemasakan dan penyimpanan yang kurang baik
* bahan kimia: insektisida, deterjen, limbah industri, zat2 beracun
* radiasi: sinar ultraviolet, radiasi elektromagnetis
* obat-obatan & medis
* virus

INTERNAL:
* metabolisme tubuh
* latihan olahraga yang berlebihan
* kerja berlebihan / kelelahan
* stress kronis
* penuaan
* kecanduan alkohol
* merokok.

Tahukah Anda bahwa setiap batang rokok menghasilkan 10.000.000.000.000.000 RADIKAL BEBAS ?

(sumber: Total Wellness Guide - Pharmanex)

09/06/2014

HATI, LAMBUNG, KANTUNG EMPEDU, USUS DAN LIMPA

Ke-5 organ di atas tidak serentan organ-organ lain dalam proses menua, tetapi lebih mudah terinfensi dan cedera. Melindungi organ-organ ini dari infeksii akan menghambat penuaan

(sumber: Total Wellness Guide - Pharmanex)

MATA MEMBURUK MULAI UMUR 40 TAHUNRabun jauh pada umur 40 tahun biasanya sebesar 100 diopter/dioptri (*).  Ini akan menin...
09/06/2014

MATA MEMBURUK MULAI UMUR 40 TAHUN

Rabun jauh pada umur 40 tahun biasanya sebesar 100 diopter/dioptri (*). Ini akan meningkat sampai 200 diopter ketika berumur 50 tahun dan 300 diopter ketika umur 60 tahun. Lansia berumur di atas 60 tahun akan lebih rentan terhadap katarak (**).

30 s/d 40% dari kelompok lansia akan terkena katarak.

Pada usia 70 tahun, sekitar 60 s/d 70% akan menderita katarak.

(sumber: Total Wellness Guide - Pharmanex)

(*) diopter/dioptri = satuan pengukuran kemampuan optikal dari sebuah lensa, cermin cekung atau cermin cembung.
Dioptri dirumuskan sebagai resiprokal jarak fokus yang diukur dalam satuan meter (yakni 1/meter)

(**) katarak = lensa mata yang menjadi keruh, sehingga cahaya tidak dapat menembusnya, bervariasi sesuai tingkatannya dari sedikit sampai keburaman total. http://id.wikipedia.org/wiki/Katarak

Katarak adalah lensa mata yang menjadi keruh, sehingga cahaya tidak dapat menembusnya, bervariasi sesuai tingkatannya dari sedikit sampai keburaman total. Dalam perkembangannya katarak yang terkait dengan usia penderita dapat menyebabkan pengerasan lensa, menyebabkan penderita menderita miopi, berwa…

06/06/2014

SAAT KRITIKAL BAGI WANITA ADALAH PADA USIA 35 TAHUN.

Setelah umur 35 tahun, wanita menderita penurunan densitas tulang 1% setiap tahun. Setelah menopause, kecepatan rata-rata densitas tulang meningkat hingga 5-6% setiap tahun.

Wanita berusia antara 20 hingga 25 tahun mengalami ovulasi (pembentukan sel telur) sekitar 10 sampai 12 kali setahun. Setelah usia 40 tahun, ovulasi hanya terjadi 7-8 kali setahun. Setelah 45 tahun, akan mengalami penurunan hinga satu atau dua kali setahun dan akan berhenti setelah menopause

(dikutip dari Total Wellness Guide - Pharmanex)

06/06/2014

PARU-PARU
Paru-paru menua dengan cepat setelah kita berumur 60 tahun. Merokok, polusi udara, asma, infeksi saluran udara & paru-paru, semuanya berpengaruh pada penuaan paru-paru. Mulai usia 30 tahun, kapasitas aliran puncak dari paru-paru menurun hingga 30 cc/detik setiap tahunnya. Hal ini akan cenderung menurun terus hingga 1/3 dari kapasitas paru-paru ketika mencapai usia 60 tahun.

06/06/2014

Otak manusia pun mengalami penuaan. Sel syaraf di dalam otak adalah satu-satunya sel di dalam tubuh yang tidak melakukan duplikasi. Sekali rusak, sel ini tidak dapat memperbaiki diri sendiri. Otak berada di puncaknya ketika kita mencapai usia 20 tahun. 5% dari orang yang berumur 65 tahun akan menderita Alzheimer's dan Dementia. Ini akan meningkat sampai 25% ketika mencapai usia 80 tahun.

30/05/2014

Tahukah Anda bahwa penuaan pada kulit terjadi sejak kita dilahirkan?

Organ pertama yang menua adalah kulit kita. Kehilangan elastisitas kulit, kecemerlangan, dan kehilangan warna adalah semua tanda-tanda penuaan.

Ciri-ciri penuaan pada kulit, antara lain: keriput, vlek, berjerawat, kendur, warna kulit tidak rata, kering, dll.

30/05/2014

Bagaimana tubuh kita menua?

Penuaan semakin cepat ketika kita melewati usia 30 tahun. Pada saat berusia 40-an tahun, fungsi organ menurun hingga kapasitasnya hanya 80%saja ; dan akan menurun hingga 70% ketika mencapai usia 50 tahun; dan semakin memburuk hingga 35% ketika kita berusia 70 tahun.

(Sumber: Total Wellness Guide - Pharmanex)

ANTI-AGINGpendapat umum di masyarakat adalah anti-aging = kosmetika.  persepsi ini mungkin tidak sepenuhnya salah, karen...
23/05/2014

ANTI-AGING

pendapat umum di masyarakat adalah anti-aging = kosmetika. persepsi ini mungkin tidak sepenuhnya salah, karena tayangan di televisi maupun media cetak rata-rata membentuk persepsi yang ada.

industri anti-aging saat ini menjadi TREND yg sangat baik. untuk lengkapnya, silakan baca di link berikut ini: www.nuskin.com/content/nuskin/in_ID/products/anti-aging_opportunity/mega_trend.html

ingin tahu info lengkapnya? silakan hubungi 0888-8140476 / 0812-96639373 / PIN BB 75ECAA70, atau yang ingin daftar online, jangan lupa cantumkan "ID2674480" dalam kolom ID sponsor

People are beginning their skin care treatments at a younger age and are spending more time and money on products that minimize the signs of aging.

23/05/2014

Kulit Anda dan Stretch Marks
Pria dan wanita dapat memiliki stretch mark di beberapa daerah tubuh mereka, termasuk perut, paha, pinggul, payudara, lengan atas, dan punggung. Stretch marks terjadi pada lapisan dermis, yaitu lapisan tengah elastis kulit. Ketika terus-menerus merenggang, lapisan dermis dapat memecah dan meninggalkan tanda parut.

Stretch marks adalah bentuk jaringan parut yang terjadi ketika kulit tidak kembali ke bentuk semula setelah merenggang karena faktor kehamilan, berat badan yang bertambah atau menurun secara ekstrim. Tanda parut atau stretch marks sering dimulai dengan warna kemerahan atau keunguan dan kemudian menjadi lebih mengkilat, membuat kulit di bagian parut tersebut menjadi berwarna agak perak atau putih.

Perawatan untuk Stretch Marks
Ada beberapa pilihan pengobatan untuk stretch mark, meskipun tak satu pun dari mereka sangat efektif. Tingkat keberhasilan dengan pengobatan apapun akan tergantung pada usia, warna kulit Anda, dan bahkan diet Anda.

Pilihan perawatan untuk stretch marks yang selama ini dikenal meliputi:
• Metode bedah. Dermabrasi, pengelupasan kimia atau pembedahan laser dapat digunakan.
• Lotion dan krim. Over-the-counter stretch mark perawatan tersedia, tetapi manfaatnya sangat kecil.

Anda harus tahu bahwa asuransi kesehatan tidak menanggung pengobatan/perawatan untuk stretch mark karena termasuk prosedur kosmetik, bahkan untuk kasus stretch marks yang parah sekalipun.

Penemuan baru
Saat ini Nu Skin dengan teknologi ageLOC telah berhasil menciptakan produk ageLOC TruFace Essence Ultra (Pearls / Mutiara) yang merupakan produk pertama dan satu-satunya di dunia yang dapat mengembalikan tingkat elastin dan kolagen kulit seperti ketika kita berusia 20 tahun. Dengan teknologi ageLOC yang bekerja langsung di sumber penuaan yaitu di genetika kita termasuk pada lapisan kulit, maka produk ageLOC Pearls / Mutiara akan membantu Anda mengatasi masalah stretch marks.

Dari hasil penelitian yang dilakukan, produk ageLOC Pearls dinyatakan aman bagi para ibu hamil karena produk ini tidak masuk ke dalam pembuluh darah ketika dioleskan, sehingga aman untuk janin. Dengan penggunaan produk ini secara rutin pada bagian permukaan kulit di bagian perut, keluhan stretch marks dapat diatasi dan kulit akan kembali lembab setelah melahirkan. Produk ini sangat direkomendasikan untuk ibu hamil sejak usia kandungan di bawah 3 bulan, dimana pada saat itu kulit sudah mulai merenggang mengikuti perubahan bentuk perut ibu.

Selain untuk para ibu hamil, produk ageLOC Pearls sangat bermanfaat untuk mengembalikan kekenyalan kulit pada pria / wanita dewasa, menghilangkan garis-garis halus pada wajah, menambah kekenyalan kulit di bagian leher, dagu, area di bawah mata, mengencangkan payudara yang kendur, mengurangi keriput pada tangan dan jari-jari tangan, dan lain-lain.

Hubungi 0888-8140476/0812-96639373/PIN 75ECAA70 untuk info lengkap tentang produk berteknologi ageLOC dan peluang bisnisnya.

Address

Bekasi
17416

Telephone

0812-81979797

Website

Alerts

Be the first to know and let us send you an email when Young&Healthy posts news and promotions. Your email address will not be used for any other purpose, and you can unsubscribe at any time.

Share

Share on Facebook Share on Twitter Share on LinkedIn
Share on Pinterest Share on Reddit Share via Email
Share on WhatsApp Share on Instagram Share on Telegram

Category