19/11/2025
Cacar air memang umum terjadi pada anak-anak, terutama di usia di bawah 12 tahun. Meski bisa sembuh dengan sendirinya, gejalanya sering membuat Si Kecil merasa tidak nyaman mulai dari demam, ruam yang gatal, hingga rewel di malam hari.
Supaya Si Kecil tetap nyaman dan cepat pulih, Bunda bisa lakukan beberapa langkah sederhana ini di rumah:
- Pastikan asupan cairannya tercukupi.
- Oleskan losion calamine untuk bantu redakan gatal.
- Potong kuku atau kenakan sarung tangan agar tidak menggaruk ruam.
- Pilih pakaian lembut dan longgar supaya kulit tidak iritasi.
- Mandikan dengan air hangat suam-suam kuku dan sabun lembut.
Dan yang paling penting, jangan berikan obat sembarangan tanpa anjuran dokter, ya.
Kalau demamnya tinggi atau ruamnya tampak parah, segera periksakan ke dokter agar Si Kecil mendapat perawatan yang tepat ๐
โ
๐ฅ๐ฆ๐๐ ๐ฃ๐๐ฐ๐๐ธ ๐ฃ๐ฒ๐ฟ๐บ๐ฎ๐๐ฎ ๐๐ฎ๐๐ถ
Perhatian Utama pada Ibu dan Buah Hati ๐ฉโ๐ผ
๐ฅ IGD 24 Jam (0361) 486579
๐ ๐ฒ๐น๐ฎ๐๐ฎ๐ป๐ถ ๐๐ฃ๐๐ฆ ๐ฑ๐ฎ๐ป ๐จ๐บ๐๐บ
๐ Jl. Teuku Umar Barat no. 71XX, Denpasar
โ