
16/08/2025
Dinas Kesehatan Kabupaten Ngawi mengucapkan:
๐ฎ๐ฉ Dirgahayu Republik Indonesia ke-80 ๐ฎ๐ฉ
80 tahun sudah bangsa Indonesia merdeka. Momentum bersejarah ini menjadi pengingat bagi kita semua untuk terus meneladani semangat juang para pahlawan dalam mengisi kemerdekaan dengan karya nyata.
Kemerdekaan adalah ketika masyarakat hidup sehat, produktif, dan sejahtera. Karena kesehatan adalah pondasi penting dalam mewujudkan bangsa yang maju dan berdaya saing.
Mari bersama kita jaga persatuan, kobarkan semangat gotong royong, serta terus meningkatkan kualitas kesehatan demi mewujudkan Indonesia Emas 2045.