29/10/2025
Assalamualaikum Sobat Sehat Ibnu Sina Pekanbaru
WORLD STROKE DAY 2025
Every Minute Counts
Setiap detik sangat berharga ketika menghadapi stroke.
Kenali tanda-tandanya sejak dini:
😶 Wajah menurun
💪 Lengan melemah
🗣️ Sulit bicara
Mari bersama RSI Ibnu Sina Pekanbaru tingkatkan kesadaran akan pentingnya deteksi dini stroke.
Karena satu tindakan cepat dapat menyelamatkan nyawa. 💚