03/06/2021
Mau putih secara kimiawi atau putih glowing alami?
Pemutih kimiawi memang prosesnya cepat, tapi apa mau terima resikonya? Sayangi kulitmu. Gunakan pemutih seperti serum Glowing White Serum yg menggunakan bahan tanaman yg memutihkan kulit secara alami.
Serum ringan yang mudah diserap dengan rangkaian bahan pilihan yang dapat membantu mencerahkan kulit dan membuat kulit tanpa bersinar.
Bahan aktif :
1. Rumex Occidentalis : Senyawa yang memiliki kandungan vit c yang berfungsi melambatkan proses melamin dan mengurangi bintik hitam dan meratakan warna kulit
2. Peptides : membuat kulit lebih sehat, kencang, dan kenyal. Umumnya, peptida terdapat di dalam krim pelembap wajah yang juga dapat menyamarkan garis halus dan kerutan. Dari fungsinya yang dapat mempercantik penampilan kulit.
Komposisi : Water, Butylene Glycol, Hydrogenated Lecithin, sodium olerate, oligopeptide-68, disodium edta, dextran, nonapeptide-1, propylene glycol, glycerin, rumex occidentalis extract, ascorbic acid, octyldodecanol, triethanolamine, peg-40 hydrogenated castor oil, sodium pca, phytic acid, carbomer , methylparaben, glycyrrhiza glabra root extract
* Disclaimer Hasil yang didapatkan setiap individu bisa berbeda beda tergantung kondisi wajah setiap individu.
Dengan pemakaian teratur akan mendapatkan hasil yang maksimal
Semua barang yang dikirim dalam kondisi baik dengan perlindungan bubble wrap dan box packing.