11/08/2023
*BEKAM* adalah pengobatan *ISTIMEWA*, karena dibawa oleh manusia istimewa (Nabi Muhammad Saw) dan saat peristiwa istimewa (Isra' Mi'raj).
Secara ilmiah Bekam terbukti efektif mengatasi nyeri dan cidera otot, kecanduan rokok, mengatasi radikal bebas, membantu regenerasi sel dan mengatasi penyakit kulit.