13/02/2012
Launching New “Face Treatment Program”
Menghadirkan perawatan kulit secara menyeluruh dengan menggunakan perpaduan sempurna dari peralatan teknologi modern, dokter ahli dan tenaga profesional yang mendamping secara intensive dan personal serta dapat menjadi solusi yang tepat bagi setiap permasalahan kulit wajah dan tubuh.
Kami memahami kebutuhan akan solusi yang tepat untuk setiap permasalahan pada kulit, diawali dengan konsultasi, pemilihan jenis treatment dan skin nutrition yang tepat sesuai dengan kebutuhan serta saran dari dokter ahli yang akan mendeteksi secara detail, personal dengan mengutamakan privasi.
Jogja Slimming Center mengutamakan program yang efektif dan tepat untuk memberikan solusi mengenai problem kulit Anda :
1. ACNE Program Program
Masa muda merupakan masa yang aktif, dinamis, serta penuh ekspresi. Jangan biarkan masalah wajah beminyak dan jerawat menjadi penghalang aktivitas anda.
Jogja Slimming Center & Wellness menawarkan perawatan untuk masalah kulit berminyak, berpori-pori besar dan berjerawat.
Kini anda dapat tampil percaya diri dan segar dengan kulit wajah yang bebas dari jerawat serta minyak wajah berlebih.
2. Rejuvenation Program
Memiliki kulit yang bersih, sehat dan cerah merupakan anugerah dan impian semua wanita. Dengan rangkaian produk peremajaan kulit di Jogja Slimming Center & Wellness, Anda tidak perlu lagi menggunakan make up tebal untuk menutupi kekurangan kulit wajah. Kini Anda bisa bebas beraktivitas di bawah sinar matahari.
3. Anti aging Program
Seiring berjalannya usia, kulit mengalami penuaan yang mengakibatkan kulit kusam, (kendur) penuaan dini serta garis kerutan di wajah. Kini dengan rangkaian produk perawatan Anti Aging di Jogja Slimming Center & Wellness menghadirkan perawatan wajah untuk mencegah penuaan kulit serta mengurangi garis –garis kerut pada wajah sehingga wajah menjadi tampak lebih muda, kencang, dan bersinar.